7 Maret 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya
Pada 7 Februari 2025, Tim Masterpiss BPS Kabupaten Blitar melakukan kegiatan Sosialisasi Halo PST di Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Blitar. Kegiatan ini di komando langsung oleh Ibu Harnanik., SE., M.AP selaku ketua Tim Masterpiss.
Aplikasi Halo PST merupakan platform digital dari BPS Provinsi Jawa Timur yang bertujuan untuk memudahkan masyarakat dalam mendapatkan informasi dan layanan terkait data statistik melalui telekonsultasi dan bantuan AI.
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten BlitarJl. Manukwari
Kelurahan Satrean
Kecamatan Kanigoro
Kabupaten Blitar - Jawa Timur
Indonesia
66171
Email : bps3505@bps.go.id